Kamis, 14 Maret 2019

Turn off for: Indonesian
ULASAN WULAN SUCIANA
Judul : MINE
penulis : Atika


Ulasan
-Alur dan gaya bahasa mudah dipahami dengan konflik yg simpel tapi bikin dag dig dug ingin terus baca sampai akhir cerita
-memiliki sudut pandang dari dua pemeran utama yg menjadikan pembaca bisa melihat perasaan masing masing
-cerita fantasy yang sangat ringan untuk pembaca pemula fantasy
-sampul buku sangat sederhana tetapi elegan 

Kritik
-Jalan cerita yang sangat menarik,tetapi banyak adegan romantis.
-ada sedikit kekurangan mengenai deskripsi Sean itu sendiri yang half werewolf dan half vampire yang alhasil saya kebingungan sendiri.
-hubungan karakter utama yang cewe dengan temen-temennya juga kurang dijelaskan dengan baik
-pada awal ceritanya juga bagus cuma sedikit aneh karena karakter utamanya bukan cewe-cewe tangguh gitu padahal pas di awal seperti menjelaskan kalo dia karakter yang kuat

Kesimpulan
Novel ini merupakan cerita fantasy. Menceritakan seorang gadis bernama Atika yang sedang melanjutkan pendidikan kuliahnya tak disangka dirinya dijebak oleh teman baiknya di masa sekolah menengah yaitu Raka.

Raka menjebak Atika untuk dijadikan tumbal makhluk setengah serigala dan vampir yaitu Sean. 
Siapa yang dapat mengira pertemuannya dengan Atika ternyata membuat gejolak Sean semakin menjadi ia terobsesi pada Atika setelah menyicip darah gadis itu. Bagi Sean, Atika adalah miliknya.
Seiring berjalannya waktu akhirnya mereka bersama dan memiliki anak kembar dengan campuran vampire dan serigala ,dan memiliki sifat yang berbeda beda

Tidak ada komentar:

Posting Komentar